Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Polres Klungkung bersama TNI dan Pemda Klungkung Gelar Apel Pelaksanaan PPKM Darurat

Sabtu, 03 Juli 2021 | Juli 03, 2021 WIB | 0 Views Last Updated 2021-07-03T05:55:38Z



Klungkung,Intelmediabali.id-Polres Klungkung melaksanakan Apel Pelaksanaan  Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakt (PPKM)darurat. personil Polres Klungkung bersama personil TNI dari kodim 1610 Klungkung, BPBD Kab. Klungkung, Polisi Pamong Praja Kab. Klungkung serta di bantu oleh Unsur pengamanan Desa Adat Pecalang.apel di pimpin Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta.


Hadir dalam kegiatan apel tersebut Kapolres Klungkung AKBP I Made Dhanuardana,  S.I.K., M.H.di damping Waka Polres dan pejabat Utama Polres,Kodim dan Pemda Kabupaten Klungkung bertempat  di Balai Budaya Ida I Dewa Agung Istri Kanya,  Sabtu (03/7/2021).
Apel ini merupakan awal dari pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakt (PPKM)darurat.yang sudah di tetapkan oleh pemerintah dari tanggal 3 Juli sampai dengan tanggal 20 Juli Mendatang tujuan dari PPKM darurat merupakan langkah kita bersama untuk mengurangi dan memutus rantai penyebarang virus Covid - 19 kususnya di wilayah Kabupaten Klungkung.
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta membacakan arahan Kapolda Bali kepada seluruh peserta Apel dimana dalam arahan di tekankan kepada seluruh personil yang terlibat sebagia Sat Gas Covid-19.dimana dalam bertindak di lapangan selalu mengedepankan tindakan persuasif dan himbuan  masyarakat dengan humanis dengan humanis.Ujar  Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta.(IMM)

Tidak ada komentar:

×
Berita Terbaru Update