Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Babinsa Koramil 1609-01/Buleleng Monitoring Kegiatan Keagamaan Dewa Yadnya Di Kalibukbuk

Sabtu, 14 Mei 2022 | Mei 14, 2022 WIB | 0 Views Last Updated 2022-05-14T05:49:44Z



Buleleng, Intelmediabali. Id-

Babinsa Koramil 1609-01/Buleleng bersinergi dengan bhabinkamtibmas dan aparat desa adat melakukan Monitiring dan pengamanan pada upacara dewa Yadnya di Wilayah Desa Kalibukbuk



Rangkaian kegiatan upacara Dewa Yadnya bertempat di Puri Celuk Buluh Alamat jln. Cendrawasih No.5 Bd Banyualit desa Kalibukbuk kec.Buleleng

Babinsa Kalibukbuk Ramil 1609-01/ Buleleng Peltu Gusti Putu Sukadana melaksanakan pengawasan Penerapan Protkes Covid- 19 dan Pengamanan dalam Rangka kegiatan Melasti sebagai Rangkaian dari Upc.Melaspas Bangunan Suci (Merajan Geriya Ida Bawati Pasek Drs.Putu Bagiada M.M) dan bangunan Pendukung Geriya Lainya.
Kegiatan Tersebut dipuput oleh Ida Nabe Empu Putra Dwitantra dari Griya Panaraga Penarukan.

Hadir pada upacara dewa Yadnya
Kelian Desa Adat Banyualit Md Suadnyana S.E Bersama Prajuru yang Adat, Para Tokoh Adat serta undangan lainnya.,Para Pemangku Kayangan Tiga Desa Adat Banyualit seta, Para Pecalang Desa adat Banyualit. Sedangkan Jumlah hadir sekitar50 Orang.

Dalam Kesempatan Tersebut Menurut Panitya Upacara dewa Yadnya, Jro Gede Hariadi ( Putra dari Ida Bhawati Pasek Drs Putu Bagiada M.M ) menyampaiakan
"Upacara Melasti dilaksanakan dipantai Banyualit, Jln.Laviana Kalibukbuk merupakan Rangkaian dari Upc Dewa nyadnya (Ngenteg linggih Merajan Geriya) dan Upacara Resi Nyadnya ( duwijati Ida Bawati Pasek Drs. Pt Bagiada M.M) yang akan dilaksanakan Pada Hari Minggu tanggal 15 Mei 2022 Pkk 19.00 wita sampai dengan Selesai." Jelas Nya

Pada Kesempatan Yang Sama Babinsa didampingi Bhabinkamtibmas serta Pecalang kepada warga yang hadir dalam upacara dewa Yadnya, Menghimbau agar dalam pelaksanaan Upacara tetap menerapkan Protkes Covid -19
Untuk menjaga Kesehatan Persama.

Ucapan Rasa Syukur dan terimakasih dari Panitya upacara kepada Babinsa serta semua yang hadir karena telah membantu dan mendukung Pelaksanaan upacara yang telah berjalan lancar dan Aman.(JC81)

Tidak ada komentar:

×
Berita Terbaru Update