Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Satgas Pendisiplinan PPKM Gabungan ,Turunkan 9 Personel Di Pengulon

Minggu, 20 Maret 2022 | Maret 20, 2022 WIB | 0 Views Last Updated 2022-03-20T08:39:03Z




Buleleng,Intelmediabali id

Satgas PPKM Gabungan Kecamatan Gerokgak Koramil 1609-08/GRK & Sat Pol PP Kec. Gerokgak
Pada Minggu (20/03/22) Kembali melakukan Patroli Gabungan menyasar tempat keramaian dan pertokoan

Di mulai dari pukul 08.30 Wita berlokasi di seputaran Jl. Singaraja - Gilimanuk Desa Pengulon Kecamatan Gerokgak Yustisi dan Patroli Gabungan dalam rangka Pendisiplinan PPKM Level 3 guna mencegah laju penyeberan Covid-19 di Wilayah Kabupaten Buleleng.

Seijin Dandim 1609/Buleleng ,Danramil Geroggak Kapten Inf Made Subur Gunung Mas menjelaskan ke media

'Dalam kegiatan tersebut melibatkan 3 orang personel Koramil 1609-08/Gerokgak dan 6 orang personel Sat Pol PP Kecamatan Gerokgak' ujarnya


' cara humanisme dan tindakan persuasif selalu ditekankan kepada anggota dengan harapan kesadaran dan Disiplin masayarakat timbul bukan karena ada kegiatan patroli saja ' Harapnya



Dalam patroli tersebut juga disampaikan himbauan kepada pelaku usaha toko dan warung supaya tetap menerapkan protokol kesehatan dan batas waktu tutup sampai dengan pukul 21.00 Wita

Informasi tambahan tidak ditemukan pelanggaran serius ,sedangkan tingkat kesadaran dan disiplin warga sudah semakin baik (JC81)

Tidak ada komentar:

×
Berita Terbaru Update