Buleleng, Bali - Babinsa Desa Busungbiu Serka Arya parsua Bersama Bhabinkamtibmas desa Busungbiu Aiptu Kd. Sukarata yasa melaksanakan PAM jalur dalam rangka HUT SMA N1 Busungbiu ,Kamis (26/01)
Dari informasi yang berhasil dihimpun, Giat gerak jalan santai mengambil Start dari SMA N 1 Busungbiu, simpang SD 5 Busungbiu lanjut pasar cabang Beji menuju Kantor Kepala desa dan kembali ke SMA N 1 Busungbiu
Hadir Dalam acara , Camat Busungbiu diwakili oleh Sekcam , Danramil Busungbiu di wakili Batituud
Kapolsek Busungbiu diwakili wakapolsek ,Ketua UPP kec busungbiu
DPRD kab Buleleng ( Nyoman Sukarmen), Ketua forkom kec Busungbiu, Bendesa adat Desa Busungbiu, Kepala sekolah dan Semua Guru SMAN 1 Busungbiu dan Seluruh siswa SMAN 1 Busungbiu kurang lebih 600 org .
Menurut Batituud ," Pers yang melaksanakan PAM adalah 3 anggota dari Polsek 3 Anggota dari koramil 1609-07 / Busungbiu berjalan tertib, aman dan lancar dan situasi terpantau kondusif .(JC81)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar